Dec 22 2014
HI Buddy, Fitur Sapaan ala Speedometer MX King 150. Bakal Diganti Nggak Untuk Versi Indo… ??
Masih ingatkah booming fitur dashboard digital New Vixion Lightning “Hi Bro” dulu. Yup, tentu saja pesan pembuka dalam spidometer tersebut lebih berfungsi menanamkan mainset produk pada konsumen. Nah, bagaimana dengan Jupiter MX 150 ??
Nah, jika spidometer NVL terdapat sapaan Hi Bro, maka MX King 150 yang kini dibekali panel spido digital memberikan sapaan berbeda “Hi Buddy”, meskipun secara makna keduanya sama.
Pada dasarnya tak ada fungsi secara teknis terhadap sapaan tersebut, namun yamaha berusaha lebih memberikan ikatan kuat antar motor dengan pemiliknya. (fnc)
_______________
Related Post :
- Yamaha Grand Filano Tawarkan Praktis dan Nyaman Dalam Berkendara
- XSR Sport Heritage Mejeng di Yamaha Yard Build X Kustomfest
- Kala Diandra Pilih Matic Tangguh Yamaha Gear 125
- YIMM Rilis Warna Baru Yamaha Jupiter Z1 2023, Motor Bebek Eksis !
- Lebih Dekat Dengan Fitur dan Keunggulan Yamaha Grand Filano
- Kata Customer Tentang Yamaha Fazzio 125 Hybrid Connected
- Indonesia Dipercaya Jadi Basis Produksi Moge Yamaha MT-07 Untuk Pasar Global
- Heboh Rangka eSAF Tetangga, Yamaha Pamerkan Kualitas Rangka, Lebih Tebal dan Bebas Karat
- Bromo Diserbu Rombongan Yamaha WR 155 R di HUT RI ke-78
- Menilik Keunggulan Matic Premium Yamaha XMAX 250 Connected
22/12/2014 @ 09:46
bentuk motornya kyak apa tuh
22/12/2014 @ 09:54
monggo dilihat di artikel sebelumnya, sudah banyak review nya
22/12/2014 @ 09:30
Hii… pocong! Hii … prett! 😛
22/12/2014 @ 01:58
Hi cyynnn…
22/12/2014 @ 02:57
nah.. ni motornya lagi kasmaran xixixi…
22/12/2014 @ 01:52
Hi…sist 😉
http://potretbikers.com/2014/12/22/unboxing-holder-gps-bicycle/
22/12/2014 @ 02:56
boleh juga… buahahaha..