Ini Dia Posisi Baru Saklar Pass Beam dan Hazzard Yamaha R15 MY 2017
Motomaxone.com – Sebelumnya admin cukup menyayangkan bahwa tombol pass beam Yamaha R15 MY 2017 ditiadakan.Tunggu… ternyata dari bocoran informasi yang beredar saklar pass beam Yamaha R15 2017 bukan dihilangkan melainkan dipindah posisinya, berikut juga posisi baru dari saklar lampu hazzard.
Panel di kemudi sebelah kanan terdapat 2 fungsi saklar, yaitu saklar merah berfungsi sebagai engine cut off. Sedangkan dibawahnya lagi adalah posisi saklar lampu hazzard. Lho dimana starter elektriknya ? seperti biasanya starter elektrik nyempil di panel kanan paling bawah yaitu dibawah saklar hazzard.
Untuk panel sebelah kiri, tidak ada lagi saklar pass beam yang terpisah yang berada dibagian depan, namun posisinya diubah menyatu dengan saklar high dan low beam. Kemudian mengikuti skalar sein kanan dan kiri dan kemudia dibawah sendiri adalah tombol horn a.k.a klakson.
Terlihat jelas dari T segitiga atas, setang sudah mengadopsi model clip on underyoke dan dashboard speedometer sudah mengadopsi full digital seperti halnya kompetitornya All New CBR150R dan GSX-R150. Semoga Bermanfaat. (red)
BERITA TERKAIT :
- Lebih Dekat Dengan Fitur dan Keunggulan Yamaha Grand Filano
- Pembalap yang Paling Ditakuti Marc Marquez Akhirnya Kembali, Setelah Sanksi 4 Tahun Larangan Balap
- Racing Style Honda CBR250RR, Pernik Modifikasi Arrow Exhaust
- Indonesia Dipercaya Jadi Basis Produksi Moge Yamaha MT-07 Untuk Pasar Global
- Heboh Rangka eSAF Tetangga, Yamaha Pamerkan Kualitas Rangka, Lebih Tebal dan Bebas Karat
- Gathering Yamaha 2023, Yamaha STSJ Buktikan Kualitas Produk Berstandar Global
- Touring Lintas Merdeka 2023, Hari Kedua Menikmati Single Touring Dengan CRF 150 L [Finish]
- Dilema Razia Uji Emisi, Pastikan Motormu Begini Untuk Lolos Tilang
- Rea Pisah Dengan Kawasaki Superbike, 9 Tahun 6 Gelar Juara
- YIMM Pamerkan Proses Produksi High Quality Pada Media dan Blogger !
Like & Share
- Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi pada Twitter(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk mengirimkan email tautan ke teman(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi pada Pinterest(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi pada Tumblr(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi pada Reddit(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi di Linkedln(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi via Pocket(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk mencetak(Membuka di jendela yang baru)
Terkait
Related Posts
-
Bukan Forza 150, Honda Luncurkan Skuter Premium SH150i !!
Tidak ada komentar | Apr 27, 2017 -
TVS Akula 310….. Berkenalan Dengan Motor Racing Kolaborasi BMW-TVS
1 Komentar | Mar 6, 2016 -
Lagi, Teaser Jupiter MX 150… Jadi pengen…
11 Komentar | Okt 22, 2014 -
Membuat HP Charger Untuk Motor Jupiter MX Anda
17 Komentar | Des 6, 2013
About The Author
motomaxone
*Seorang Muslim *Seorang Suami *Seorang Ayah *Seorang Publisher (Blogger) *Seorang penyuka otomotif dan teknologi informasi
Ooo…pass beam kayak CBR250RR to
betul sekali xixixixi