XSR Sport Heritage Mejeng di Yamaha Yard Build X Kustomfest

Motomaxone.com – Yamaha XSR 155 makin digemari oleh pecinta motor perpaduan heritage dan modern karena dapat mengakomodasikan kebutuhan berkendara dengan lifestyle dan tampilan mudah diubah sesuai keinginan. Yamaha pun kerap mengajak pengguna XSR 155 untuk menampilkan kecintaan mereka terhadap motor sport heritage itu. Seperti yang diperlihatkan melalui Yamaha Yard Built x Kustomfest (Indonesian Kustom Kulture Festival) di Yogyakarta, 7-8 Oktober 2023.More