Dec 15 2015
Kawasaki-Bajaj Pulsar 200NS Tidak Discontinue….. Bakal Ada Penyegaran Sistem Injeksi Untuk Musim Depan ??
Pembaca sekalian, pada bulan agustus lalu santer beredar kemungkinan akan dihentikannya produksi Kawasaki-Bajaj Pulsar 200NS seiring dengan diturunkannya kapasitas produksi Pulsar 200NS sendiri di negeri asalnya india. Pasalnya, alih2 diturunkan karena kurangnya minat beli ternyata penurunan kapasitas produksi tersebut dikarenakan pengalihan kapasitas ke varian baru. Angin segar dari Bajaj Auto India tentang kepastian tersebut..
Kabar baru dari india bahwasannya Pulsar 200NS dipastikan tidak akan terusik dengan kapasitas produksinya yang dialihkan ke varian Pulsar 200AS. Jauh dari rencana discontinue, Pulsar 200NS dipastikan akan mendapatkan penyegaran dengan sistem suplai bahan bakar injeksi tahun 2016 mendatang.
Hal ini mendapatkan kepastian kebenarannya mengingat varian baru Pulsar 200AS dan RS200 sama-sama menggunakan basis mesin identik yang sudah dijejali injeksi lebih dulu. Nah, dikarenakan secara basis mesin sama kemungkinan besar Pulsar 200NS akan mendapatkan pembaruan mesin dan sistem injeksi yang juga sama berbasis varian terbaru tersebut.
Bedanya, Pulsar 200NS akan tetap mempertahankan posisi di kelas naked bike yang masih diminati banyak konsumen, tak terkecuali di indonesia dan negara lain di asean. Jika Pulsar 200NS sudah menyuarakan dengan penyegaran injeksi, dipastikan pasar indonesia pun juga kebagian nih… syukur-syukur menambah varian AS200 dengan model half-fairing untuk pasar indonesia. Lebih syukur lagi kalau Bajaj Auto Indonesia kembali dihidupkan dengan jaringan dilernya sendiri sebagai fasilitas pendukung para pemilik Pulsar series… pasti welcome banget nih… nggak lagi ndompleng jualan di kawasaki. Sekalian FN rencanakan beli kalo memang 200NS Injeksi hadir di indonesia… Amin. (~FN)
==============
Contact Person :
Email : fncounter.blog@gmail.com
Invite BBM : 794C91C4
FB : http://www.facebook.com/fncounter
Twitter : @fncounter_blog
_________________
Related Post :
- Keunggulan All New NMAX 155 Connected Yang Wajib Konsumen Tahu !!
- Yamaha STSJ Paparkan Bahaya Gunakan Oli Bekas Untuk Pelumas Rantai
- New Honda PCX 160 2023, Hadirkan Warna Terbaru Yang Lebih Premium
- Yamaha Grand Filano Tawarkan Praktis dan Nyaman Dalam Berkendara
- New Honda Scoopy 2023 Resmi Dirillis, Kini Garansi Rangka 5 Tahun
- Yamaha Terbanyak Sabet Trofi di Ajang Motor Plus Award 2023, XMAX Connected Terpilih Menjadi Motorcycle of The Year 2023
- XSR Sport Heritage Mejeng di Yamaha Yard Build X Kustomfest
- Menilik Kawasaki Ninja 7 Hybrid 2024, Supersport Dengan Dukungan Tenaga Listrik
- Mengenal Arti SAE 5w-30, 10w-30, 20w-40, dan 20w-50 pada Oli Minyak Pelumas
- YIMM Rilis Warna Baru Yamaha Jupiter Z1 2023, Motor Bebek Eksis !
19/12/2015 @ 02:46
lah iyungg tambah ngoyo tiger tuoku le ngoyak NS ..injeksi meneh ..modar tenan ..mugo2 ra sebanter sik karbu lah ..ncenn mongtor racuuunn
16/12/2015 @ 09:13
Motornya sih ok..
http://motomazine.com/2015/12/16/ban-michelin-tak-mau-diajak-rebahan-terlalu-lama/
15/12/2015 @ 19:03
Motor ganteng, salah brand
15/12/2015 @ 16:48
spearpart jangan sampe ngilang kayak pendahulu-pendahulunya
15/12/2015 @ 16:26
Masih mimpi kali, bajaj mau balik lg untuk yg ke 3 kalinya….
15/12/2015 @ 15:48
duke 200 ns jadi temennya blue mx 135
15/12/2015 @ 16:01
amin hehe..
15/12/2015 @ 15:47
amin bro, duke 200ns ya, hehehe
15/12/2015 @ 13:26
boleh juga nih