Ducati 1199 Panigale, Produk Lokal Kualitas Fenomenal !!

filano

Mungkin telat me-review produk baru yang satu ini. Namun nggak ada salahnya saya mencoretkan produk ini dalam salinan blog sederhana ini. Project produk anyar ini diberi kode Panigale, panigale sendiri kabarnya merupakan sebuah desa tempat dimana ducati panigale ini dibuat. Ducati hanya lebih menekankan pada semua kalangan, bahwa kode nama ini mencerminkan ciri khas Ducati yang merupakan produk asli negara italia.

Versi anyar superbike jebolan ducati ini diklaim memiliki berat 361,5 pounds, setara 163,7 kg. Wow, cukup ringan untuk ukuran model superbike. Didukung dengan silinder 1198 cc, panigale diklaim pula mampu mengeluarkan power sebanyak 195 hp. Dilihat dari desainnya terutama bagian buritan, Ducati mulai meninggalkan pakem lama muffler yang diletakkkan di tengah.

Dengan letak knalpot yang berada di bawah, membuat Ducati panigale ini terkesan lebih meruncing sehingga lebih menunjukkan kentalnya kesan sporty. Sangat berbeda dengan versi superbike sebelumnya yang menggunakan kode Ducati 1198. (fnc)

Berikut Spesifikasi Ducati 1199 Panigale :

Year MSR2012
Manufacturer Ducati
Model 1199 Panigale
Engine Type Superquadro L-Twin 4-valve per cylinder, Desmodromic
Engine Displacement 1198cc
Bore & Stroke 112 mm x 60.8 mm
Compression Ratio 12.5:1
Cooling Liquid-Cooled
Fuel System Mitsubishi EFI, Full ride-by-wire elliptical throttle bodies
Ignition Electronic
Starting System Electric
Transmission 6-Speed
Final Drive Chain
Rake and Trail 24.5° / 3.94 in.
Wheel Base 56.57 in.
Seat Height 32.48 in.
Front Suspension Marzocchi 50mm fully adjustable usd fork
Rear Suspension Fully adjustable Sachs unit, adjustable linkage
Front Brake Dual 330 mm semi-floating discs, radially mounted Brembo Monobioc M50 4 piston
Rear Brake 245 mm disc, 2-piston caliper
Front Tire 120/70 ZR17 Pirelli Diablo Supercorsa SP
Rear Tire 200/55 ZR14 Pirelli Diablo Supercorsa SP
Fuel Capacity 4.5 gal.
Dry Weight 361.5 lbs.
Price $17,995

Gallery-1 Ducati 1199 Panigale :